Tutorial CRUD Laravel 5 Tinker. Oke, postingan ini hanya untuk yang baru belajar laravel, bagi yang sudah jago laravel sepertinya tidak perlu untuk membacanya deh. hehe :)
Langkah awal, buka command prompt Anda dan masuk ke dalam directory aplikasi Anda.
Untuk pencarian menggunakan where, Anda dapat menggunakan ini:
Contoh untuk menghapus dengan id = 1
Alternatif lain menggunakan delete
Silahkan berkreasi dengan imajinasi Anda dalam bermain manipulasi data dengan tinker ini. :)
Langkah awal, buka command prompt Anda dan masuk ke dalam directory aplikasi Anda.
Migration
Jalankan command php artisan migrate. Command ini berfungsi untuk migrasi table atau schema. Secara default, laravel membuat table User.Get Started
Command tinker ini,php artisan tinker
Create
Setelah melakukan migration, laravel secara default akan membuat model User.Jadi kita gunakan model yang ada dahulu saja.App\User::create([Oke, paham? sekarang coba Anda memasukkan beberapa user sesuka Anda.
'name' => 'Brillian',
'email' => 'brillian@email.org',
'password' => bcrypt(123)
]);
Enter, maka akan menghasilkan seperti ini :
>>> App\User::create([
... 'name' => 'Brillian',
... 'email' => 'brillian@email.org',
... 'password' => bcrypt(123)
... ]);
=> App\User {#654
name: "Brillian",
email: "brillian@email.org",
updated_at: "2016-05-04 04:13:22",
created_at: "2016-05-04 04:13:22",
id: 3,
}
>>>
Read
Untuk membaca data yang sudah ada, caranya :App\User::all();method all() digunakan untuk membaca semua row yang ada.
App\User::first();method first() digunakan untuk membaca row pertama.
App\User::find(1);method find() digunakan untuk membaca row dengan where id = 1.
Untuk pencarian menggunakan where, Anda dapat menggunakan ini:
App\User::where('name',"Brillian")->first();method first() untuk mendapatkan satu row data. Jika data pencariannya sekiranya banyak, Anda dapat menggunakan method all()
App\User::where('status',1)->all();
Update
Untuk merubah data, caranya:$user = App\User::find(1);
$user->email = 'email@baru.com';
$user->save();
Delete
Untuk menghapus data, caranya:Contoh untuk menghapus dengan id = 1
App\User::destroy(1);Untuk menghapus banyak data
App\User::destroy(1,2,3,4,5);
Alternatif lain menggunakan delete
$user = App\User::find(1);
$user->delete()
Conclusion:
Dalam membuat CRUD dalam laravel, dapat menggunakan REPL(Read-Eval-Print Loop).Silahkan berkreasi dengan imajinasi Anda dalam bermain manipulasi data dengan tinker ini. :)
No comments:
Post a Comment